GSX S150 bisa lebih moncer asal … 


Cxrider.com – Suzuki GSX S150 yang merupakan varian sportnaked alias versi telanjangnya suzuki GSX R150 memang saat ini masih naik daun . Seiring perjalanan hampir kuartal pertama tak iring kehadirannya dibayangi oleh kompetitor yang sudah mengisi market 150cc duluan.

Dengan sebutan All New Yamaha Vixion Dan All new Yamaha Vixion R, meski harga terpaut beda namun dengan nama yang sudah bertahun tahun latah disebutkan konsumen roda dua indonesia jelas beban berat makin membayangi sang GSX S150 meski saya yakin porsi distribusi masih baik, namun jika dibayang bayangi kompetitor lawas jelas berat .

Jikalau dilihat dari GSX R150 .. yang mana dengan banderol dibawah kompetitor sekelasnya namun dengan fitur dan power sepadan dengan kompetitor harga diatas GSX R150 jelas menjadi daya tarik sendiri, terlebih dengan keyless ignition system pertama di kelas sport . jadi makin ‘well’ dan menjadi jadi sampai stok habis di dealer dealer .

Keyless lah yang menjadi kunci utama untuk mengkokohkan posisi GSX S150, karena banyak rekanan yang lebih condong memilih Gsx R150 karena fitur keamanannya . Nah .. poin bagi suzuki sebenarnya, karena untuk mendominasi memang alangkah baiknya sistem keyless ini kedepannya dibenamkan ke GSX S150 . meski harga sama dengan kompetitor sekelasnya namun dengan fitur keyless jelas menjadikan pilihan lebih bagi konsumen. Karena siapa tahu bakalan didahului kompetitor untuk kelas 150 naked nya .. hehe .

8 Komentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*